Manusia hidup di dunia dengan berbagai macam latar belakang yang berbeda – beda. Ada yang memang dia harus berusaha banting tulang untuk mendapatkan apa yang diinginkan dan ada juga yang sudah mendapatkan hal tersebut tanpa harus melakukan kerja keras. Memang di dunia terdapat status sosial yang berbeda – beda, ada yang hidupnya dijalani dengan kemewahan dan kemegahan. Disisi lain terdapat orang yang mau makan saja rasanya harus berfikir beberapa kali karena tidak ada sepeser pun yang berada di kantongnya. Tetapi dibalik itu semua pernahkah kamu berfikir siapa orang terkaya yang ada di dunia ini. Ternyata orang – orang kaya yang kita temui suatu tempat entah itu di gedung, di TV dengan kekayaanya yang mengelilinginya.
Terdapat orang yang lebih kaya lagi, bahwa benar adanya diatas langit masih ada langit. Dan orang – orang kaya di dunia ini ternyata mempunyai pemasukan yang sangat fantastis bahkan dalam hitungan detik saja. Bila kamu mengetahui ini rasanya kamu akan gelapan melihat angka yang dapat didapatkan oleh orang – orang hebat tersebut. Mereka mendapatan kemewahan tersebut setelah merasakan jatuh bangunnya kehidupan yang begitu kejam, tetapi bila tidak dilakukan tidak akan pernah tau rasa dan hasilnya. Penasaran siapa sajakah mereka? Berikut orang terkaya di dunia dengan kekayaan yang melintir (2020).
1.Jeff Bezos
Siapa yang tidak kenal dengan Jeff Bezos ini, dia merupakan orang terkaya di dunai yang mendudukin peringkat pertama. Kekayaan yang dimilikinya ini adalah milikinya sendiri yaitu sejumlah Rp 2.100 triliun. Benar – benar angka yang fantastis sekali bukan, tidak terbayangkan ada berapa nol yang dimiliki oleh kekayaannya tersebut. Dia sudah berada pada urutan pertama itu sampai dengan tiga tahun.
Pria yang lahir pada tanggal 12 Januari 1964 ini adalah seorang ketua pegawai eksekutif serta pengurus dari Amazon.com. Dia merupakan llusan dari Priceton University yang mengambil jurusan kejuruteraan elektrik serta sains komputer. Kamu sudah tidak asing bukan dengan Amazon yang merupakan perusahaan e commerce terbesar yang ada di dunia. Bagaimana tidak kekayaan yang dimilikinya tersebut benar – benar sangat luar biasa dan tidak pernah terbayangkan.
2.Bill Gates
Sering sekali bukan mendengar nama Bill Gates, selain populer dia juga menjadi orang terkaya di dunia yang menduduki peringkat ke dua. Harta kekayaan yang dia miliki itu menginjak angka US$ 96,5 Miliar. Perusahaan yang dia bangun adalah Microsoft, sudah tahu bukan bagaimana Microsoft itu sangat dibutuhkan di dunia ini. Bagaimana pengaruh yang diberikan dari Microsoft untuk perkembangan dan pertumbuhan dunia dalam dunia teknologi. Pria kelahiran 1975 ini memang sudah senang sekali membaca buku.
Buku yang dibacanya tersebut adalah cara untuk merintis bisnis dan ternyata ilmu yang dia dapatkan tersebut dapat diterapkan dalam dunia nyata. Membuatnya menjadi pembisnis yang sangat sukses di duni, kerennya lagi dia sudah dinobatkan menjadi pria terkaya dari tahun 1995.
3.Bernard Arnault
Bisnis yang dia jalani sampai dengan sekarang ini, benar – benar mendunia dan laris manis sekali. Pria kelahiran 5 Maret 1949 ini adalah kolektor seni dan juga pebisnis yang bernama Bernard Arnault. Seni yang dia hasilkan benar – benar memiliki nilai yang tinggi, tidak heran karena dia berasal dari kota Prancis yang indah. Bernard merupaka CEO serta chairman LVMH Moet Hennessy – Louis Vuitton SE, juga menjadi produsen dari barang – barang mewah yang sudah tersebar di penjuru dunia.
Kamu pasti sudah tidak asing bukan dengan merk fashion Louis Vuitton yang sangat terkenal dan mewah itu. Sudah banyak sekali artis papan atas dan para pebisnis kelas atas yang menggunakannya. Kekayaan yang dimilikinya itu senilai US$ 76 Miliar.
Itulah orang terkaya di dunia dengan kekayaan yang melintir.
Leave a Reply